Siapa sangka di kota kecil seperti Natal, sebuah kecamatan yang berada di kabupaten Mandailing Natal, Sumatera Utara, terdapat peninggalan bersejarah dari Sir Thomas Stamford Raffles, Letnan Gubernur Hindia Belanda berkebangsaan Inggris. Meriam ini tepat di Lapangan Bola yang dulunya merupakan alun-alun Kota Natal. Meriam peninggalan Raffles sendiri berada di sebelah utara alun-alun